Skip to content

Tentang Kami

Cerita Kami

Komunitas Film Kita mulai bergerak pada tahun 2009.
Event pertama yang kami laksanakan adalah IndieFilmFest#1 Kepri, yang berfokus pada lomba video iklan pelayanan masyarakat dan kritik sosial. Komunitas Film Kita akhirnya memiliki legalitas pada 09 Maret Tahun 2022.
Kami tetap bergerak dalam dunia film, seni dan budaya di Kepulauan Riau sampai saat ini.
Event-event berikutnya bisa dilihat dihalaman portofolio.

Pendanaan

Komunitas ini dibangun oleh studiomelayu, sebuah studio yang berfokus pada pelayanan foto dan video pernikahan. Hasil pendapatan disisihkan sebagian untuk pembelian alat dan kebutuhan yang khusus digunakan untuk Komunitas Film Kita.

Hendro Dwi Yunianto

Ketua

Frizul HK

Sekretaris

Nur Andika Putra

Bendahara